Home / RIAU

Kamis, 19 Mei 2022 - 21:50 WIB

Wabup H Syamsuddin Uti Pimpin Rapat Laporan Fisik Dan Keuangan APBD Th 2022 Periode April

Tembilahan – Wakil Bupati H.Syamsuddin Uti didampingi Sekda Drs.Afrizal dan Staf Ahli Bupati Drs.Masdar memimpin rapat laporan Fisik dan Keuangan APBD, bantuan keuangan Provinsi, DAK Fisik dan Non Fisik serta tugas pembantuan untuk tahun 2022 priode April dengan diikuti oleh Asisten dan Kepala OPD serta Camat di lingkungan Pemkab. Inhil Kamis  (19/5/2022) pagi.

Rapat yang dilaksanakan di lantai 5 aula kantor Bupati Jl. Akasia no. 01 Tembilahan ini bertujuan untuk melihat realisasi sampai dengan sekaligus melakukan evaluasi pelaksanaan kegiatan fisik dan keuangan Pemerintah Daerah yang bersumber dari APBD, bantuan keuangan Provinsi, DAK Fisik dan Non Fisik serta tugas pembantuan untuk TH 2022.

Baca Juga :  HUT Tagana Ke-18, Bupati Inhil HM Wardan Harapkan Satgas Tagana Cepat, Tanggap, Terdepan Tangani Bencana

Sebelum mendengarkan arahan Wakil Bupati, terlebih dahulu penyampaian masing-masing Pimpinan OPD dan Camat se-Kabupaten Inhil menyampaikan laporan perkembangan pelaksanaan kegiatan APBD TH 2022 hingga April.

Untuk diketahui, bahwa dari hasil laporan capaian masing-masing OPD dan Camat mengalami peningkatan dari tahun sebelumnya pada periode April.

Baca Juga :  Dukung Setiap Kegiatan UNISI Wabup H.Syamsuddin Uti Buka Turnamen Futsal FKIP Cup II Th 2022

Wakil Bupati H.Syamsuddin Uti yang di wawancarai usai mimpin rapat mengatakan, capaian untuk OPD yang sama pada tahun lalu mengalami peningkatan. Miski demikian masih banyak kegiatan yang belum terlaksana sehingga perlu di gesa.

“Untuk itu diharapkan kepada OPD yang memiliki dana segera melakukan pelelangan segera jangan sampai ada kegiatan yang tidak dilaksanakan atau gagal lelang,” kata H.Syamsudin Uti.

Share :

Baca Juga

RIAU

Bengkres Akan Gelar Teater Bertema ‘PKL’

RIAU

Bupati Inhil Hadiri Acara Ramah Tamah dan Jamuan Makan Malam Bersama Pemprov Riau Beserta Pangdam I/BB

RIAU

Bupati Inhil HM Wardan Tinjau Progres Pengerjaan Jembatan Parit 16 Sungai Kecil Kecamatan Reteh

RIAU

Bupati Inhil HM Wardan Lepas 45 Jemaah Calon Haji (JCH) Inhil Kloter 32 Embarkasi Pekanbaru

RIAU

Bupati Inhil HM Wardan Instruksikan Dinas Terkait, Pameran Bonsai Dan Kontes Burung Berkicau Di Jadikan Even Tahunan

RIAU

Diduga Masih Menjadi Tempat Prostitusi Dan Abaikan Hak Karyawan, AWASI Dan APP Akan Kembali Gelar Aksi Demo Minta Hotel Parma Ditutup

RIAU

Turut Sukseskan Gerakan Pangan Murah Nasional, Bupati HM Wardan Katakan Inhil Termasuk Inflasi Terendah Se-Indonesia

RIAU

Bupati Inhil HM Wardan Janjikan Bantuan 200 Juta Untuk Peningkatan Lapangan Sepak Bola Pangeran Tengku Sulung